Keranjang kamu kosong

Total:
Rp


Tentang Kelas Ini

Pengen bisa desain sendiri tapi nggak mau ribet pakai software yang berat? Kelas ini jawabannya. Di kelas Graphic Design dengan Canva, kamu akan belajar desain grafis dari nol dengan memanfaatkan tools gratis Canva yang mudah digunakan tapi tetap powerful. Kelas ini dirancang untuk pemula yang ingin belajar desain secara praktis, tanpa perlu pengalaman atau skill desain sebelumnya. Kita akan mulai dari pengenalan Canva, fitur-fitur gratis yang bisa dimaksimalkan, serta dasar-dasar desain grafis seperti warna, tipografi, komposisi, dan layout. Setelah itu, kamu langsung praktik lewat study case yang sering digunakan untuk media sosial, event, dan konten digital. Materinya dikemas dengan konsep learning by doing, jadi kamu nggak cuma memahami teori, tapi langsung menerapkannya ke desain nyata. Kamu juga akan belajar cara menyusun visual yang menarik, memilih elemen desain yang tepat, serta membuat desain yang komunikatif dan eye-catching. Kelas ini cocok banget buat kamu yang ingin: - Belajar desain grafis menggunakan Canva versi gratis - Membuat poster dan thumbnail yang menarik secara visual - Menghasilkan karya desain siap pakai untuk konten atau promosi - Membangun portofolio desain dari hasil study case Belajarnya ringan, step-by-step, dan aplikatif. Setelah menyelesaikan kelas ini, kamu bakal lebih percaya diri bikin desain sendiri dan siap mengembangkan skill desain ke level berikutnya. Yuk, mulai desain pertamamu bareng Qoorva! ??

Target Kelas Ini

Memaksimalkan potensi Canva sebagai Tools Editor

Tips & Tricks Canva

Mengembangkan skill Graphic Design

Kelas Ini Cocok Untuk

Siswa/i

Mahasiswa/i

Pemula Graphic Design

Freelancer

Persyaratan

  • Memiliki laptop
  • Canva Pro
  • Jaringan Internet Stabil
Preview Materi Gratis
0 Materi

Konten Kelas

4 Kurikulum • 12 Materi
Introduction
1 Materi
Perkenalan Mentor
Introducing Canva
4 Materi
Apa itu Canva?
Cara Akses Canva
Pengenalan Homepage Canva
Create a Design
Canva Editor
5 Materi
Top Panel
Bottom Panel
Middle Section Panel
Left Panel (Part 1)
Left Panel (Part 2) Apps & Magic Media
Study Case
2 Materi
Design Poster Real Estate
Membuat Reels Cover di Instagram

Meet The Mentor!

image
Sathya Diva

Senior Visual Designer

Designer

Apa Yang Member Lain Katakan?

0
Rating Kelas
0%
0%
0%
0%
0%

Review Kelas Terbaru

    Belum Ada Review Nih..

Kesempatan Untuk Upgrade Skill Mu!

Mulai perjalanan belajarmu bareng mentor profesional dan project nyata!